12 Oktober 2008

Auto Hide pada Navbar Blogger

blogger anda tanpa navbar??? Apa itu Navbar Blogger? navbar blogger adalah suatu frame yang berukuran kecil miliknya blogger yang terdapat di bagian atas blog. frame ini berfungsi untuk login ke blogger atau bisa juga sebagai jalan untuk melihat blog lain atau bisa juga untuk menandai blog yang sekiranya melanggar TOS blogger seperti blog yang mengandung unsur SARA ataupun pornografi untuk dilaporkan ke pihak blogger.

Apakah kita bisa menghilangkan Navbar Blogger? jika pertanyaannya seperti itu maka tentu jawabanya adalah bisa, akan tetapi sebelum menghilangkan navbar tersebut ada baiknya sobat berfikir-fikir dahulu dan silahkan baca TOS blogger secara seksama, karena resiko yang akan ditanggung sangatlah berat yaitu akan di tutupnya account blogger sobat atau dengan kata lain sobat akan kehilangan blog kesayanangannya. Lumayan mengerikan bukan? bila menghilangkan navbar blogger (Navigation Bar) merupakan salah satu pelanggaran TOS Blogger, solusi lainya kita bisa menggunakan Auto hide navbar Blogger. Cara kerja Auto hide, ketika pengunjung mengarahkan mouse ke bagian atas maka navbar asli akan muncul begitu juga sebaliknya jika pengunjung penggeser mouse ke bawah (tidak dalam area navbar) maka secara otomatis navbar tersebut akan di hilangkan. blog saya sendiri secara kasat mata terlihat tidak ada..akan tetapi sebenarnya masih ada..hanya saja saya hide dan kunci

dari pada banyak penjelasan, marilah kita membuatnya cara memasangnya:

1. siapkan adonan tepung trigu 800 gr
2. santan kelapa 500 ml
3..wah ngaco...hahaha... jelasnya ini dia...

Pada halaman Edit HTML, cari kode body { kemudian letakan kode dibawah ini diatas kode body {



#navbar-iframe{opacity:0.0;filter:alpha(Opacity=0)}
#navbar-iframe:hover{opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100, FinishedOpacity=100)}


utuk nilai : alpha(Opacity=100, FinishedOpacity=100)} bisa kamu ganti dengan yg lebih tinggi atau rendah fungsinya untuk kcepatan hide dan transparansi navbar..edit dan liat perubahannya
Selamat mencoba :)


Related Posts [Artikel Terkait]



posting by jideblack

Comments :

1

wah yang lagi semangat ngasih tutorial..jide terus semangat yaaaaa

Riri mengatakan...
on 

Posting Komentar

 
| Info Teknologi | Music | Informatika | Blogger Tips | SEO Blogger Indonesia Counter Powered by  RedCounter

Info teknologi free download download mp3 info tips rach-man facebook tutorial free lyrik 3gp lokal avi forum no free sex haram sekolah smu gratis uang kaya optimasi video indonesia lokal gadis cantik murah musik new perawan search update teknik SEO Adsense blog indonesia jide palangkaraya komputer hardware jaringan bali virgin anti virus